CARA KRIMPING KABEL MODEL (straight)

CARA KRIMPING KABEL MODEL (straight)

1.      Alat dan bahan

Ø Tang Krimping: untuk memotong kabel, mengupas kabel dan mengkrimping konektor  
Ø Kabel UTP: kabel khusus untuk transfer data.
Ø Konektor RJ-45: sebagai plug kabel UTP.
Ø LAN Tester: untuk mengecek apakah kabel yang kita bikin berkerja dengan baik/tidak. 






  2.     Langkah-Langkahnya
       Ambil kabel UTP pegang lah di tangan kiri, dan tang Krimping   di tangan    kanan. kupas kulit kabel menggunakan lubang pisau yang   ada pada tang    Krimping, kupas kulit kabel sepanjang 2 (jari)

3.       pegang kabel UTP di tangan kiri selanjutnya, anda tinggal mengurutkan   warna yang kabel yang ada di dalam kabel UTP.
 urutannya adalah:

·        putih orange - orange
·        putih hijau - biru
·        pituh biru - hijau
·        putih coklat - coklat







orang: untuk mengirim paket data
putih orange: untuk mengirim paket data
hijau : untuk mengirim paket data
putih hijau: untuk mengirim paket data
biru: untuk mengirim paket suara
putih biru: untuk mengirim paket suara
coklat: untuk mengirim paket  DC
putih coklat: menggirim paket DC


4.     setelah warna kabel terurut ddengan benar pegang kabel dengan baik, agar kabel tidak berubah urutannya, selanjutnya potong kabel hingga sejajar/sama panjang karna berpengaruh dengan kabel itu berkerja dengan baik atau tudak.







5.     setelah dirasa sama panjang masukan susunan warna kabel tersebut ke konektor RJ-4, posisi kenektor harus menghadap ke atas bagian yang ada tembanganya. selanjut pastikan susunan kabel tepat pada tempatnya dorong kabel hingga kulit kabel ada di dalam konektor juga.

6.   selanjutnya anda tinggal meng-krimping kabel menggunakan tang crimping, crimping hingga berbunyi “krekk” dan pastikan semua pin/tembaga kuning pada konektor sudah “menggigit tiap-tiap kabel.

7.  langkah terakhir anda tinggl mengecek kabel yang anda telah buat tadi dengan LAN tester, “jika lampu yang ada pada LAN tester menyala semua dan berurutan itu tandanya anda sudah berhasil membuat kabel UTP.

nb: jika anda ingin pdf-nya anda silahkan download di bawah ini !!!
http://idsly.com/FHWhWiR

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "CARA KRIMPING KABEL MODEL (straight)"

Posting Komentar