Cara Membuat Komputer/Leptop Bisa Berbicara


Cara Membuat Komputer/Leptop Bisa Berbicara




Oke guys, Tutorial blog kali ini  saya akan memberi sedikit trik yang simple dan sederhana yang akan membuat komputer atau leptop anda bisa dapat berbicara dan menyapa kamu ketika baru dinyalakan atau pada saat proses startup.

Langsung Saja Berikut Ini Cara Membuat Komputer/Leptop Bisa Berbicara:

Yang pertama adalah anda  buka terlebih dahulu  aplikasi Notepad, setelah itu.

Anda copy perintah/script dibawah ini:

Dim speaks, speech
speaks="MASUKKAN KATA-KATA KAMU DISINI"
Set speech=CreateObject("sapi.spvoice")
speech.Speak speaks

Dan pastekan script di atas ke notepad.

Untuk tulisan berwarna biru anda bisa ganti kata-kata seterah anda, sehingga menjadi seperti ini:



Jika sudah, kemudian simpan dengan nama [belajarduniabaruku.vbs] tanpa tanda kurung. 

agar mudah simpan file script terlebih dahulu ke dalam document atau dekstop.



Lalu copy file belajarduniabaruku.vbs tadi dan pastekan ke start up computer kalian dengan cara :

Untuk Windows 7, 8, dan 10, anda menggunakan cara di bawah ini:

C:\Users\USERNAME\AppData\Roaming\Microsoft\Windows\Start 
Menu\Programs\Startup

Dan untuk untuk Windows XP menggunakan cara ini,

 C:\Documents and Settings\All Users\Start Menu\Programs\Startup




Agar script tersebut berjalan dengan baik tingkatkan volume di leptop atau di pc anda, agak keras sedikit. 

Catatan : 
Cara di atas terkadang tidak berjalan di beberapa komputer yang tidak memiliki Driver Audio, dan bisa juga karena faktor lain.

Trimakasih 
😄


Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Cara Membuat Komputer/Leptop Bisa Berbicara"

  1. Wah baru tau nih kalau komputer bisa berbicara saat dihidupkan hhaa... Mntap tutorial gan

    BalasHapus